Tren Kelas Olahraga Terkini, Makin Seru dan Menyenangkan

Minggu, 3 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Illustrasi Zumba

Illustrasi Zumba

TANGERANG – Menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh dapat ditempuh dengan beragam cara. Terlebih saat ini masyarakat dihadapkan dengan berbagai opsi yang ditawarkan, tidak terkecuali mengikuti kelas olahraga.

CrossFit Coach Oka Tripambudi menjelaskan pandemi Covid-19 sempat mengubah pola berolahraga masyarakat, dari offline beralih ke kelas online. Ketika memasuki era endemi, dari banyak kelas privat kini berubah menjadi pusat kebugaran perlahan kembali ramai.

Baca Juga :  Saksikanlah!! Pertarungan Sengit Kelurahan Cimone Dengan Kelurahan Sangiang Jaya di Stadion Benteng Reborn

“Sekarang trennya kelas bootcamp, misalnya yang ada di Senayan dan Kemang untuk Pound Fit, hype banget komunitasnya. Strong Nation, Strong by Zumba dan yoga tetap ramai, CrossFit berkembang banyak banget,” kata Oka dilansir liputan6.com pada Selasa, 29 Agustus 2023.

Pria yang juga seorang personal trainer ini menjelaskan bahwa opsi olahraga secara offline kini lebih banyak diambil karena kondisi sudah jauh membaik. Sedangkan permintaan kelas online, dikatakan Oka, tetap masih ada, tetapi tidak sebesar ketika pandemi masih melanda.

Maraknya masyarakat memilih kelas olahraga dan ikut workout secara langsung dipicu oleh beberapa hal. “Selain olahraga butuh suasana yang menyenangkan, komunitas itu perlu dan olahraga jadi seru banget,” tambahnya.Terlepas dari kelas olahraga, Oka menerangkan bahwa tren olahraga kini kembali ke olahraga lari. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya pencinta lari yang semangat olahraga di luar ruangan hingga mengikuti lomba lari di berbagai wilayah di Indonesia, bahkan dunia.

Baca Juga :  Tembako Gorila Home Industri Dibongkar Jajaran Polres Serang

Berita Terkait

Sebidang Catur, Jadi Polemik di Grup WA Wartawan
Pertarungan Bergengsi Antara RT 001 dan RT 004 Kampung Cibodas Kecil di Stadion Vietkong
Air Mata Kemenangan: Jens Raven, Sang Pahlawan di Balik Tahta Garuda Muda
Pro Liga 2024, Jakarta BIN Ukir Sejarah Setelah Bungkam Jakarta Electic PLN
Shin Tae-yong Minta Maaf kepada Korea Selatan Pasca-Kemenangan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia
Ketegangan Mengejutkan antara Real Madrid dan Vinicius Junior Akibat Postingan Media Sosial
Seru !! Hasil Pertandingan Liga 1, PSS Sleman vs Persita Berakhir Imbang
Arsenal Tumbangkan Liverpool di Stadion Emirates, Pekan ke-23
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 19:05 WIB

Sebidang Catur, Jadi Polemik di Grup WA Wartawan

Minggu, 11 Agustus 2024 - 18:32 WIB

Pertarungan Bergengsi Antara RT 001 dan RT 004 Kampung Cibodas Kecil di Stadion Vietkong

Senin, 29 Juli 2024 - 23:05 WIB

Air Mata Kemenangan: Jens Raven, Sang Pahlawan di Balik Tahta Garuda Muda

Minggu, 21 Juli 2024 - 13:07 WIB

Pro Liga 2024, Jakarta BIN Ukir Sejarah Setelah Bungkam Jakarta Electic PLN

Minggu, 28 April 2024 - 14:13 WIB

Shin Tae-yong Minta Maaf kepada Korea Selatan Pasca-Kemenangan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia

Berita Terbaru

Illustrasi.

Opini

Dinamis dan Tegak Lurus dalam Bahasa Politik

Jumat, 6 Sep 2024 - 07:00 WIB