Parah!! Diduga Akibat Betonisasi Jalan Raya Merdeka Depan Pom Bensin Cimone, Tanaman Hias Rusak

Kamis, 13 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto kamera handphone: Tampak taman yang rusak akibat pekerjaan betonisasi.

Foto kamera handphone: Tampak taman yang rusak akibat pekerjaan betonisasi.

TANGERANGNEWS.CO.ID, Tangerang | Perbaikan jalan Betonisasi memang memberikan segi positif untuk para pengendara, bisa di nikmati hasil dari pembayaran pajak karena jalan sudah bagus.

Akan tetapi perbaikan jalan tersebut mengakibatkan tanaman hias di sekitar rusak oleh oknum pekerja yang tidak bertanggung jawab. Seharusnya pihak Pemerintah Kota Tangerang (PEMKOT) memberikan sanksi terhadap kontraktor yang mengerjakan betonisasi itu.

Baca Juga :  Seorang Pria Mengidap Epilepsi Ditemukan Tewas di Danau Bekas Galian Pasir

Tepatnya pekerjaan tersebut di Jl. Raya Merdeka No.40, RT.002/RW.001, Kelurahan Cimone Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang. Kamis, 13 Juni 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah seorang juru parkir yang enggan disebutkan namanya, mengatakan dengan bahasa Sunda bahwa dirinya merasa pekerjaan betonisasi tersebut sangat tidak profesional.

Baca Juga :  Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Berlangsung Khidmat

Iyeu mah pegawena teu becus, masa kos kitu di cicingkeun bae, urut kos t*i kebo nemplok-nemplok kos kiyeu ka pot kembang,” ucapnya dengan menggunakan bahasa daerah.

Adapun pengendara motor yang melintas, ia merasa terganggu dengan debu yang tertiup angin mengenai matanya.

“Ngebul bener ini, apa tidak di siram, sehingga serpihan dari betonisasi tersebut mengenai mata saya hingga keluar air mata,” ujarnya dengan nada sedikit kesal.

Baca Juga :  Era Baru Internet di Indonesia: Starlink Milik Elon Musk Mulai Beroperasi, Warga Antusias Menjajal

Maka dari itu, pihak yang menunjuk pekerjaan tersebut harus lebih selektif lagi dalam memilih kontraktor/ pemborong.

Hingga berita ini diterbitkan pihak pelaksana dan pihak terkait belum dapat dikonfirmasi.

Penulis : Saepudin

Berita Terkait

Diduga Pemasangan Kabel dan Tiang FO Biznet Tidak Dilengkapi Izin.
Sidang Panas Praperadilan Kasus Korupsi Lahan RSUD Tigaraksa, Penghentian Penyidikan Dipertanyakan!
Proyek U-ditch CV.Savano Karya Mandiri Bikin Warga dan Pedagang Meradang
Media Gathering Pemkot Tangerang 2024 di Kampung Sampireun
Kredibilitas Pemkab Tangerang Tercoreng Akibat Surat Perintah Pilkada yang Semrawut
Proyek Hotmik Cluster Puri Asih 2 Diduga di Kerjakan Tidak sesuai Spesifikasi
Pemkot Tangerang Tanggap Darurat, Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Garden City
Kontainer Bale Amblas Gegerkan Warga Cukang Galih
Berita ini 89 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 23:41 WIB

Diduga Pemasangan Kabel dan Tiang FO Biznet Tidak Dilengkapi Izin.

Rabu, 4 Desember 2024 - 12:04 WIB

Sidang Panas Praperadilan Kasus Korupsi Lahan RSUD Tigaraksa, Penghentian Penyidikan Dipertanyakan!

Senin, 2 Desember 2024 - 16:34 WIB

Proyek U-ditch CV.Savano Karya Mandiri Bikin Warga dan Pedagang Meradang

Senin, 2 Desember 2024 - 07:57 WIB

Media Gathering Pemkot Tangerang 2024 di Kampung Sampireun

Selasa, 26 November 2024 - 19:24 WIB

Kredibilitas Pemkab Tangerang Tercoreng Akibat Surat Perintah Pilkada yang Semrawut

Berita Terbaru

Dokumentasi kegiatan.(kominfo kota tangerang)

Tangerang

Media Gathering Pemkot Tangerang 2024 di Kampung Sampireun

Senin, 2 Des 2024 - 07:57 WIB