Pengabdian 33 Tahun, AKABRI 90 Gelar Baksos di GBK

Minggu, 29 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANGNEWS.CO.ID – Alumni Akademi Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (AKABRI) Tahun 1990 menggelar bakti sosial #Bhakti90 di area Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Sabtu (28/10).

Aksi sosial yang diinisiasi TNI-Polri AKABRI 90 dibuka secara resmi oleh Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., bersama Panglima TNI Laksamana TNI H. Yudo Margono, S.E., M.M., C.S.F.A.

Baca Juga :  Viral ASN Kota Tangerang Adu Mulut dengan Pemilik Ruko di Cimone, Begini Jawaban Pemkot Tangerang

Selain bakti sosial, Teladan Bagi Sesama juga digelar bakti kesehatan mulai dari donor darah, khitan, maupun pengobatan kesehatan gratis untuk masyarakat.

Kegiatan serupa juga turut digelar dibeberapa wilayah di Indonesia mulai dari Aceh hingga ke Papua. Hal tersebut merupakan wujud kepedulian TNI-Polri untuk masyarakat dalam peringatan 33 tahun AKABRI 1990 mengabdikan diri untuk bangsa dan negara.

Baca Juga :  Gelar Demo, Puluhan Peternak Ayam Desak Pemerintah tetapkan Harga Acuan Pembelian

“Apresiasi yang setinggi-tingginya terkait sinergisitas dan soliditas yang dilaksanakan AKABRI 1990 ditunjukkan kali ini dalam bentuk bakti sosial GELAR ’90,” jelas Kapolri.

Berita Terkait

Pj Gubernur Banten Lantik 73 Kepala Sekolah dan Pengawas dalam Upaya Peningkatan Kualitas Pendidikan
Viral! Kontes Kecantikan Waria Gunakan Nama Aceh, Fachrul Razi Gandeng Firma Hukum Ujang Kosasih untuk Tindak Panitia dan Peserta
Kepala Disparpora Kota Serang Jadi Tersangka Kasus Korupsi Penyewaan Lapak Stadion Maulana Yusuf
Kembali Digelar di Serang, MTQ XXI Provinsi Banten Berlangsung Meriah
Temuan Ombudsman Banten: Ratusan Siswa Siluman dan Manipulasi Data Merajalela di PPDB 2024-2025
Pro Liga 2024, Jakarta BIN Ukir Sejarah Setelah Bungkam Jakarta Electic PLN
Klarifikasi Polisi Terkait Viral Mabuk Kecubung di Banjarmasin
Ribuan Kursi Kosong dalam PPDB SMA di Banten, Ombudsman Turun Tangan
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 19 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Pj Gubernur Banten Lantik 73 Kepala Sekolah dan Pengawas dalam Upaya Peningkatan Kualitas Pendidikan

Kamis, 8 Agustus 2024 - 00:47 WIB

Viral! Kontes Kecantikan Waria Gunakan Nama Aceh, Fachrul Razi Gandeng Firma Hukum Ujang Kosasih untuk Tindak Panitia dan Peserta

Kamis, 1 Agustus 2024 - 10:10 WIB

Kepala Disparpora Kota Serang Jadi Tersangka Kasus Korupsi Penyewaan Lapak Stadion Maulana Yusuf

Kamis, 25 Juli 2024 - 06:36 WIB

Kembali Digelar di Serang, MTQ XXI Provinsi Banten Berlangsung Meriah

Rabu, 24 Juli 2024 - 08:38 WIB

Temuan Ombudsman Banten: Ratusan Siswa Siluman dan Manipulasi Data Merajalela di PPDB 2024-2025

Berita Terbaru