Berimbas pada sistem Keuangan Pemkab Tangerang, Bupati Ingatkan Kepala Sekolah Hati-hati

Sabtu, 18 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Bupati Tangerang (istimewa)

i

Foto : Bupati Tangerang (istimewa)

TANGERANG – Bupati Tangerang, Provinsi Banten, A. Zaki Iskandar mengingatkan seluruh Kepala Sekolah di wilayahnya agar hati-hati dalam pengelolaan keuangan, karena berimbas kepada sistem pada keuangan di Pemkab Tangerang.

Peringatan tersebut dikatakannya saat menghadiri upacara rutin di lapangan Maulana Yudha Negara, Puspemkab Tangerang Banten, Senin (13/03/23) yang dihadiri oleh para kepala sekolah se-Kabupaten Tangerang.

“Saya undang seluruh kepala sekolah untuk hadir, karena apa yang ada di sekolah akan menyangkut sistem keuangan di Pemkab Tangerang dan akan berpengaruh kepada predikat wtp di sini, ingat dan catat itu,” terang Bupati A. Zaki Iskandar

Lanjutnya, bapak ibu bisa lihat OPD lain kerja dengan tertib, disiplin. Tapi gara gara laporan keuangan dari sekolah bapak ibu sekalian kerja kita jadi berpengaruh.

Baca Juga :  Polisi Selidiki Kasus Oknum Guru SMKN di Tangsel Setubuhi Pelajar hingga Hamil 6 Bulan

“Jadi saya tidak mau mendengar nanti, seluruh administrasi keuangan di sekolah sekolah masih terhambat karena laporan keuangan yang tidak lengkap dan belum sempurna, terutama masalah keuangan pada penggunaan dana BOS, BOSDA harus lah tertib dan disiplin, agar kita semua saling menjaga.” jelasnya.

Baca Juga :  Penembakan Tragis di Rest Area KM. 45 Tol Tangerang-Merak: Bermula dari Peminjaman Mobil Rental

A. Zaki Iskandar pun mengingatkan sekali lagi, saya kumpulkan bapak ibu disini bukan untuk mencari yang salah dan siapa yang benar, tapi saya ingin mengingatkan kepada bapak ibu sekalian moto Kabupaten Tangerang.

“Satu tim, satu semangat, satu tujuan, karena bagian dari kita semua adalah bapak ibu sekalian juga.” tandasnya.

Berita Terkait

Bangunan Tanpa Izin Marak di Sepatan Timur, Pemkab Tangerang Diduga Tutup Mata
Inspektorat Tangerang Tegaskan Peringatan Dini atas Penyimpangan APBDes 2024
Urugan Tanah Paramount Diduga Ganggu Pengguna Jalan: Koordinasi Wilayah Beres ?
Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang Tetapkan Dua Tersangka Kasus Korupsi APBDes 2024
Kontroversi Pencalonan Anggota DPRD sebagai Ketua Karang Taruna Kabupaten Tangerang
Bareskrim Gerebek Kantor dan Rumah Kades Kohod: Kasus Pagar Laut di Tangerang Terbongkar!
Geger! Kejari Tangerang Gerebek Kantor DPMPD, Dugaan Korupsi APBDes Terbongkar
Protes Mahasiswa di Tangerang Memanas: Tuntutan Diabaikan, Ketegangan Tak Terbendung!
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:50 WIB

Bangunan Tanpa Izin Marak di Sepatan Timur, Pemkab Tangerang Diduga Tutup Mata

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:20 WIB

Inspektorat Tangerang Tegaskan Peringatan Dini atas Penyimpangan APBDes 2024

Rabu, 12 Februari 2025 - 23:49 WIB

Urugan Tanah Paramount Diduga Ganggu Pengguna Jalan: Koordinasi Wilayah Beres ?

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:26 WIB

Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang Tetapkan Dua Tersangka Kasus Korupsi APBDes 2024

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:22 WIB

Kontroversi Pencalonan Anggota DPRD sebagai Ketua Karang Taruna Kabupaten Tangerang

Berita Terbaru