Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Pendemo Tolak Timnas Israel: Jujur Kami Bukan Tolak Pildun

Kamis, 30 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ratusan massa Front Persaudaraan Islam (FPI) menggelar demo di Patung Kuda Arjuna Wijaya tolak Israel ikut pertandingan sepakbola Piala Dunia U-20 Jakarta Pusat, Senin, 20 Maret 2023. Desty Luthfiani/TEMPO

Ratusan massa Front Persaudaraan Islam (FPI) menggelar demo di Patung Kuda Arjuna Wijaya tolak Israel ikut pertandingan sepakbola Piala Dunia U-20 Jakarta Pusat, Senin, 20 Maret 2023. Desty Luthfiani/TEMPO

JAKARTA – Koordinator Lapangan Aksi 203 Husein menilai Piala Dunia U-20 bakal menguntungkan Indonesia dari aspek ekonomi. Menurut dia, para pendemo yang menolak kedatangan tim nasional atau timnas Israel ke Indonesia sebenarnya tidak menolak perhelatan kejuaraan sepak bola dunia itu. 

“Sebenarnya jujur yang kami tolak bukan Piala Dunia U-20 nya yang saat ini Indonesia selaku tuan rumah, karena dari segi ekonomi dan posisi Indonesia di mata dunia serta lainnya, itu sangat menguntungkan,” kata dia saat dihubungi, Kamis, 30 Maret 2023. 

Baca Juga :  Warga Keluhkan Mobil Pengangkut Tanah Non-stop 24 Jam Beroperasi

Dia merespons soal Indonesia batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20. Kemarin Federation Internationale de Football Association (FIFA) resmi mencabut status Indonesia sebagai tuan rumah dengan pertimbangan keadaan saat ini. 

Menurut Husein, para pendemo memang menolak kedatangan timnas Israel bertandang ke Tanah Air, tapi bukan berarti tak menerima gelaran Piala Dunia U-20. Meski begitu, dia merasa bersyukur Piala Dunia U-20 batal digelar di Indonesia.“Dengan pembatalan ini, maka secara otomatis, kami hentikan semua tuntutan kami.

Baca Juga :  Tiga Rumah Warga di Desa Nayagati Kecamatan Lewidamar Ludes di Lalap Si Jago Merah

Sekali lagi kami bersyukur, Alhamdulillah ini semua adalah berkah, anugerah dan pertolongan dari Allah,” ujar Staf Ahli Sekretaris Umum DPP Front Persaudaraan Islam (FPI) itu. 

Berita Terkait

Skandal Proyek Rp 105 Miliar: Gangguan Internet Picu Dugaan Baru Pengadaan Bermasalah!
Misteri Pagar 30 Kilometer di Perairan Banten: Kemana Aparat dan Pejabat?
Seleksi PPPK Diperpanjang: Jangan Biarkan Nepotisme Cemari Harapan Ribuan Honorer!
Defisit Ratusan Miliar, Keuangan Pemkot Cilegon di Bawah Sorotan Tajam
Program Makan Bergizi Gratis Siap Diluncurkan di Banten, Dukung Kesehatan Siswa
Kebijakan Baru Bapenda Banten: Pajak Kendaraan Tidak Naik, Ekonomi Stabil
Perubahan Harga Bahan Bakar SPBU Mulai 1 Januari 2025
Pemerintah Putuskan Tidak Impor Beras Tahun Depan, Fokus pada Swasembada Pangan
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 19:38 WIB

Skandal Proyek Rp 105 Miliar: Gangguan Internet Picu Dugaan Baru Pengadaan Bermasalah!

Jumat, 10 Januari 2025 - 17:18 WIB

Misteri Pagar 30 Kilometer di Perairan Banten: Kemana Aparat dan Pejabat?

Kamis, 9 Januari 2025 - 10:07 WIB

Seleksi PPPK Diperpanjang: Jangan Biarkan Nepotisme Cemari Harapan Ribuan Honorer!

Sabtu, 4 Januari 2025 - 14:07 WIB

Defisit Ratusan Miliar, Keuangan Pemkot Cilegon di Bawah Sorotan Tajam

Sabtu, 4 Januari 2025 - 13:58 WIB

Program Makan Bergizi Gratis Siap Diluncurkan di Banten, Dukung Kesehatan Siswa

Berita Terbaru

Bagus vendor oksigen berkunjung di kediaman RW

Hukum & Kriminal

Vendor OKSIGEN Diduga Suap RW, Demi Kelancaran Pekerjaannya

Selasa, 14 Jan 2025 - 22:18 WIB