Pemkot Tangsel Siapkan Uji Emisi Keliling di 7 Kecamatan, Catat Jadwalnya

Sabtu, 26 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Illustrasi Uji Emisi (Tangerang News)

i

Illustrasi Uji Emisi (Tangerang News)

TANGERANG – Pemerintah Kota Tangerang Selatan akan menggelar uji emisi keliling di tujuh kecamatan sebagai upaya menekan polusi udara di Tangsel. Lokasi pertama sudah dilakukan pada Kamis kemarin yang digelar di Kantor Kecamatan Pamulang.

“Jadi nanti tiap pekan bergantian masing-masing wilayah kecamatan, dimulai dari Kecamatan Pamulang,” kata Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie, dikuip dari Tempo.co hari ini, Jumat, 25 Agustus 2023.

Baca Juga :  Pemuda, Media Sosial, dan Pemilu 2024

Setelah dari Pamulang, pada 31 Agustus 2023, uji emisi keliling akan digelar di Kecamatan Setu. Kemudian dilanjutkan di Kecamatan Ciputat pada 7 September dan di Kecamatan Ciputat Timur pada 14 September 2023.

Pekan berikutnya, pada 21 September 2023, uji emisi keliling digelar di Kecamatan Serpong. Lalu, pada 27 September 2023 di Kecamatan Serpong Utara dan 5 Oktober 2023 di Kecamatan Pondok Aren.

Uji emisi keliling ini tidak hanya bisa dimanfaatkan oleh masyarakat umum, tetapi juga untuk aparatur Pemerintah Kota Tangerang Selatan. 

Baca Juga :  Diduga Proyek Turap Siluman di Samping Jembatan Pinang Sasak

Berikut jadwal uji emisi keliling di Tangerang Selatan.

  1. 24 Agustus 2023: Kecamatan Pamulang
  2. 31 Agustus 2023: Kecamatan Setu
  3. 7 September 2023: Kecamatan Ciputat
  4. 14 September 2023: Kecamatan Ciputat Timur
  5. 21 September 2023: Kecamatan Serpong
  6. 27 September 2023: Kecamatan Serpong Utara
  7. 5 Oktober 2023: Kecamatan Pondok Aren

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Heboh! Kepala Desa Kohod Diburu Bareskrim Polri Terkait Kasus Pagar Laut Viral
Pemkot Tangerang Apresiasi Pers di Hari Pers Nasional 2025: Mitra Strategis dalam Membangun Ketahanan Pangan
Kontroversi Temu Karya Karang Taruna Kabupaten Tangerang: Abdul Qodir, Anggota DPRD, Maju sebagai Calon Ketua
Angin Kencang Tumbangkan Pohon, SMP Negeri 1 Kota Tangerang Alami Kerusakan
Dugaan Penyalahgunaan Wewenang Sekda Tangerang: Izin PKKPR di Laut Picu Gejolak
Peresmian Pojok UMKM di Hotel Vega: Dukungan bagi Pemasaran Produk Lokal
Sekda Kabupaten Tangerang Diduga Terseret Skandal Penyalahgunaan Wewenang dalam Penerbitan PKKPR
Ribuan Warga Banten Gelar Aksi Protes Menolak PSN PIK 2
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 17:34 WIB

Heboh! Kepala Desa Kohod Diburu Bareskrim Polri Terkait Kasus Pagar Laut Viral

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:18 WIB

Kontroversi Temu Karya Karang Taruna Kabupaten Tangerang: Abdul Qodir, Anggota DPRD, Maju sebagai Calon Ketua

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:44 WIB

Angin Kencang Tumbangkan Pohon, SMP Negeri 1 Kota Tangerang Alami Kerusakan

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:28 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Wewenang Sekda Tangerang: Izin PKKPR di Laut Picu Gejolak

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:18 WIB

Peresmian Pojok UMKM di Hotel Vega: Dukungan bagi Pemasaran Produk Lokal

Berita Terbaru

Internasional

Kebudayaan Indonesia Memukau di Islamic Arts Biennale 2025, Jeddah

Minggu, 9 Feb 2025 - 16:55 WIB